Kondom masih menjadi salah satu alat kontrasepsi yang populer. Banyak mitos-mitos mengenai kondom yang dipercaya sebagian besar orang. Apakah mitos itu benar?

1. Kondom wajib dibeli pria
Seharusnya, yang memakai adalah yang membeli. Namun kenyataannya, sebuah survey membuktikan bahwa 35 persen konsumen kondom adalah wanita.

2. Memakai kondom membuat proses penetrasi sakit
Kondom terbuat dari silikon yang lembut dan dilengkapi dengan pelumas berbahan dasar air yang tidak berbahaya. Jadi pemakaian kondom tidak akan membuat Anda sakit.img

3. Memakai kondom menjamin 100% Anda tak akan hamil atau tertular penyakit kelamin
Memakai kondom sifatnya mencegah kehamilan juga penyakit kelamin. Namun belum tentu Anda akan terbebas dari penyakit kelamin atau tidak akan hamil. Kemungkinan robek saat digunakan salah satu resikonya, jadi pilihlah yang bekualitas tinggi.

4. Suami-Istri tak seharusnya memakai kondom

Siapa saja bisa tertular penyakit kelamin. Misalnya lewat air di kolam renang umum, transfusi darah, oral seks, atau WC umum yang tidak bersih. Berhubungan dengan kondom akan mencegah Anda dan pasangan saling menularkan penyakit.

5. Kondom menghalangi Anda melakukan seks spontan

Pendapat ini jelas salah. Jika Anda dan suami biasa menyimpan kondom, maka saat ingin melakukan seks, kondom juga sudah tersedia.


Gimana suka artikel ini? jangan lupa share
Berbagi Cerita Itu Indah :
INFO:Mau pasang Iklan bingung mau kemana? Ini solusinya... pasang iklan gratis tanpa daftar, tanpa biaya dan aktif selamanya di
Terimakasih telah meluangkan waktu untuk membaca "Mitos-Mitos Kondom, Benar atau Salah? " dan bila berkenan kamu bisa share artikel tentang "Mitos-Mitos Kondom, Benar atau Salah? " ini dengan tombol share di Atas . Semoga bacaan tentang "Mitos-Mitos Kondom, Benar atau Salah? " bisa menjadi referensi yang menyenangkan untuk kita semua. Jika kamu memiliki referensi lain tentang artikel ini silahkan sharing lewat berkomentar. Klik saja poskan komentar jika ingin berkomentar


Artikel Terkait:

0 komentar